Flat flie database adalah suatu database yang didesain menyertakan suatu
tabel tunggal. Flat file database
meletakkan seluruh data kedalam tabel
tunggal, atau daftar,
dengan kolomkolom yang merepresentasikan seluruh parameter. Sebuah flat file bisa terdiri dari banyak kolom, seringkali dengan duplikasi data yang cenderung menyebabkan kerusakan data (data corruption).
Jika Anda memutuskan untuk menggabungkan data diantara dua flat file, maka Anda harus melakukan copy dan paste informasi yang relevan dari satu file ke file yang lainnya. Disini tidak ada otomatisasi diantara dua flat file. Jika Anda memiliki dua atau lebih flat file yang berisi data alamat klien, sebagai contoh, klien telah berpindah alamat,
maka Anda harus merubah secara manual alamat klien tersebut yang ada dalam setiap flat file. Perubahan informasi dalam satu file tidak memiliki sangkut paut dengan file
lainnya. Flat file
menawarkan fungsionalitas untuk menyimpan
informasi, memanipulasi kolomkolom, mencetak dan
menampilkan informasi yang
terformat, pertukaran informasi dengan orang lain melalui email dan melalui internet. Beberapa flat file
bisa dikerjakan pada filefile eksternal, seperti
text editor, agar
memperluas fungsionalitas dan mengatur informasi yang berhubungan.
Dilain
pihak, suatu Relational database, menggabungkan
tabeltabel dengan berbagai metode untuk
dapat berkerjasama. Hubunganhubungan antar
tabel data dapat dibandingkan, disatukan, dan
ditampilkan dalam formform database. Sebagian
besar relational database menawarkan fungsionalitas untuk berbagi (share) data:
- Melalui jaringan
- Melalui internet
- Dengan laptop dan perangkat elektronik lainnya seperti palm pilots
- Dengan softwaresoftware system yang lain
Mendesain flat file database adalah sederhana, dan memerlukan sedikit pengetahuan desain
database. Flat file dapat dikembangkan dengan hanya menggunakan satu database engine. Flat file dapat dibuat dalam relational database engine dengan tidak mengambil manfaat atau keuntungan dari konsepkonsep desain relasional. Mendesain suatu relational database memerlukanperencanaan
yang lebih dari pada flat file database. Dengan flat
file, menambah informasi sepertinya perlu dipertimbangkan. Dengan relational database, dapatmenyimpan data kedalam tabeltabel sedemikian rupa sehingga hubungan antar tabel dapat dimengerti.
Membangun suatu relational database sangat
tergantung pada
kemampuan Anda untuk menetapkan suatu model relasional. Model harus benarbenar menggambarkan penuh
bagaimana data diorganisir dalam ketentuan
struktur data, intergriti,
query, manipulasi, dan penyimpanan.
Relational database memungkinkan useruser untuk mendefinisikan kolomkolom record tertentu sebagai key atau index, melakukan pencarian, menghubungkan recordrecord antar tabel dan menetapkan batasanbatasan integritas.
Queryquery pencarian lebih cepat dan lebih
akurat jika berdasarkan nilainilai yang
telah diindex. Recordrecord tabel dapat dengan
mudah dihubungkan dengan nilainilai yang telah diindex.
Batasanbatasan integritas dapat ditetapkan untuk menjamin bahwa hubungan antar tabel tersebut syah. Jika Anda dapat
membuat sebuah hubungan satukebanyak
(onetomany) dalam
tabeltabel data Anda , sebaiknya Anda menggunakan relational database karena flat file tidak cukup untuk menangani seluruh pemrosesan data yang Anda butuhkan.
Relational database menawarkan proses reporting yang lebih baik, dengan berbagai report
generator
yang memfilter dan menampilkan kolomkolom
pilihan. Relational database menawarkan kemampuan
membuat modulemodule reporting Anda sendiri.
Sebagian besar relational database juga menawarkan kemampuan mengimpor dan mengekspor data dari software lainnya.
Terdapat tiga
sistem relational database yang utama:
proprietary, open source, dan
embedded. Relational
database yang proprietary biasanya memerlukan
penggunaan bahasabahasa pengembangan yang juga bersifat proprietary guna menyempurnakan SQL. Sebagai contoh MS Access yang menggabungkan visual basic dengan SQL.
Databasedatabase
open source, seperti MySQL, didistribusikan
dengan gratis agar
mendorong pengembangan user. Embedded dan relational database dikemas sebagai bagian dari paket
paket software lainnya, seperti paketpaket software
taxpreparation. Vendor mensuplai database, dan
seluruh perlengkapanperlengkapan manipulasi
yang berhubungan, untuk mengontrol struktur
database. Databasedatabase ini biasanya disertakan
oleh
perlengkapanperlengkapan yang mana menyediakan audit bekasbekas transaksi.
1 komentar:
Konveksi Jaket Murah
Posting Komentar